DPR RI Setujui Permintaan Pertimbangan Presiden terkait Abolisi dan Amnesti

Jakarta – Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan bahwa DPR RI telah menyetujui permintaan pertimbangan Presiden Prabowo Subianto terkait pemberian abolisi kepada Tom Lembong serta amnesti kepada Hasto Kristiyanto bersama 1.116 warga lainnya. Hal ini disampaikan dalam konferensi pers bersama Pimpinan Komisi III DPR RI, Menteri Sekretaris Negara, dan Menteri Hukum di Gedung…

Polda Jabar Ungkap Jaringan Narkoba Asal Aceh

Bandung – Direktorat Reserse Narkoba Polda Jawa Barat (Jabar) mengungkap penindakan yang dilakukan sejak Januari hingga Juli 2025. Salah satu pengungkapan yang terbesar pada periode itu adalah jaringan Aceh–Jawa Barat. Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Hendra Rochmawan S.I.K., M.H mengatakan, dari jaringan itu dilakukan penangkapan tiga tersangka, yakni RTH, ARM, dan H. Mereka ditangkap…

Kemlu Apresiasi Polri Atas Pengungkapan Kasus Kematian Diplomat Muda ADP

Jakarta – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) mengapresiasi Polri melalui Polda Metro Jaya atas pengungkapan penyebab kematian Diplomat muda, Arya Daru Pangayunan (39). Penyelidikan itu dilakukan secara profesional dengan melibatkan ahli. “Kemlu menyampaikan apresiasi atas upaya yang telah dilakukan oleh tim penyelidik Polda Metro Jaya dan para ahli yang dilibatkan selama pelaksanaan penyelidikan,” tulis Kemlu dalam…

KPK Panggil Lagi ASN Ditjen Imigrasi Jadi Saksi Kasus Pemerasan TKA

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil kembali aparatur sipil negara di Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan sebagai saksi kasus dugaan pemerasan dalam pengurusan rencana penggunaan tenaga kerja asing (RPTKA) di lingkungan Kementerian Ketenagakerjaan. “Pemeriksaan bertempat di Gedung Merah Putih KPK atas nama RNR dan YRS, ASN bagian Visa di Ditjen Imigrasi Kementerian…

Ketua Komisi III DPR RI Harap KUHAP Baru Harus Hadirkan Keseimbangan antara Negara dan Rakyat

Jakarta – Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman, menegaskan bahwa Revisi Undang-Undang Kitab Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang tengah dibahas oleh DPR RI bertujuan utama untuk memperkuat posisi masyarakat sipil saat berhadapan dengan negara dalam proses hukum. “Saya berangkat dari latar belakang sebagai pengacara publik, dan saya tahu betul betapa timpangnya posisi warga negara ketika…

KPK Panggil Eks Stafsus Mendikbudristek Dalam Penyelidikan Google Cloud

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi memanggil mantan Staf Khusus Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Makarim, Fiona Handayani, dalam penyelidikan dugaan korupsi terkait Google Cloud di Kemendikbudristek, yakni pada hari ini, Rabu (30/7). “Benar, ada pemeriksaan tersebut,” ujar Juru Bicara KPK Budi Prasetyo dikutip dari ANTARA, Rabu (30/7). Walaupun demikian, Budi mengaku…

KPK Panggil ASN Ditjen Imigrasi Jadi Saksi Kasus Pemerasan TKA

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mulai memanggil aparatur sipil negara di Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan sebagai saksi kasus dugaan pemerasan dalam pengurusan rencana penggunaan tenaga kerja asing (RPTKA) di lingkungan Kementerian Ketenagakerjaan. “Pemeriksaan bertempat di Gedung Merah Putih KPK atas nama AGP, ASN bagian Visa di Ditjen Imigrasi Kementerian Imipas,” ujar…

KPK Panggil Direktur PT Sinarmas Sekuritas Jadi Saksi Kasus PT IIM

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil seorang Direktur PT Sinarmas Sekuritas untuk menjadi saksi kasus korporasi yang merupakan pengembangan kasus investasi fiktif dengan tersangka atas nama PT Insight Investments Management (IIM). “Pemeriksaan bertempat di Gedung Merah Putih KPK atas nama JS, Direktur Keuangan dan Akuntansi PT Sinarmas Sekuritas,” ujar Juru Bicara KPK Budi Prasetyo…

Anggota Komisi III DPR RI Minta Polisi Tindak Kekerasan Seksual di Unsoed

Jakarta – Anggota Komisi III DPR RI Gilang Dhielafararez menyoroti kasus dugaan kekerasan seksual yang dilakukan oleh seorang guru besar di Universitas Soedirman (Unsoed) Purwokerto terhadap mahasiswinya. Ia meminta pelaku disanksi tegas apabila terbukti bersalah. “Kekerasan seksual adalah bentuk kejahatan terhadap tubuh, martabat, dan hak asasi korban. Ketika pelakunya adalah tokoh publik dalam dunia pendidikan,…

Kejagung: Kabar Riza Chalid di Malaysia Jadi Masukan Penyidik

Jakarta – Kejaksaan Agung (Kejagung) mengatakan, kabar yang menyebutkan bahwa tersangka kasus korupsi minyak mentah Muhammad Riza Chalid berada di Malaysia, akan menjadi masukan bagi penyidik di Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Jampidsus). “Setiap info akan didalami dan dijadikan masukan untuk tim penyidik,” kata Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Anang Supriatna dikutip…