Kapolri dan Empat Pati Polri Terima Penghargaan Tertinggi dari Pemerintah Timor Leste

Jakarta – Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi menerima Tanda Kehormatan Order of Timor Leste, penghargaan tertinggi yang diberikan Pemerintah Republik Demokratik Timor Leste. Penganugerahan tersebut berlangsung dalam upacara resmi di Kedutaan Besar Timor Leste di Jakarta, Senin (28/4). Penganugerahan ini merupakan bentuk pengakuan atas kontribusi luar biasa Kapolri dalam mendukung pembangunan demokrasi,…

Presiden Prabowo Menerima Kunjungan Kehormatan Chairman Lotte Group

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Chairman Lotte Group Shin Dong-bin, bersama delegasi Federation of Korean Industries (FKI) di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 28 April 2025. Pertemuan tersebut membuahkan hasil positif dengan komitmen investasi tambahan dari sejumlah perusahaan Korea Selatan di berbagai sektor strategis Indonesia. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan…

Wakil Ketua DPR RI Tinjau Kantor Imigrasi Kaltim

Jakarta – Wakil Ketua DPR RI, Adies Kadir, melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Timur untuk memantau langsung kondisi dan kinerja Kantor Imigrasi di wilayah tersebut. Kunjungan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan mengoptimalkan kinerja lembaga imigrasi. Dalam kunjungannya, Adies Kadir mengunjungi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Balikpapan dan Kantor Imigrasi Kelas I Samarinda. Berdasarkan…

Presiden Prabowo Sambut Kunjungan Resmi PM Republik Fiji Rabuka

Jakarta – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menerima kunjungan resmi Perdana Menteri (PM) Republik Fiji, Sitiveni Ligamamada Rabuka, dalam sebuah upacara penyambutan yang berlangsung khidmat di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 24 April 2025. Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam rangka mempererat hubungan bilateral antara Indonesia dan Fiji. PM Rabuka tiba di halaman Istana Merdeka…

Parlemen RI Dorong Persatuan Negara OKI untuk Bebaskan Palestina

Jakarta – Anggota Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI Eva Monalisa menegaskan penolakannya terhadap segala bentuk pembersihan etnis Palestina. Ia mengatakan akan terus mendorong dan mengupayakan kemerdekaan Palestina melalui berbagai negosiasi dan forum internasional. “Beberapa catatan yang mungkin jadi perhatian kita semua ya terutama untuk BKSAP dengan bagaimana dengan negosiasi-negosiasinya untuk kemerdekaan Palestina,”…

Presiden Prabowo Terima Kunjungan Kehormatan Wakil PM Malaysia

Jakarta – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, menerima kunjungan kehormatan Wakil Perdana Menteri (WPM) Malaysia, Dato’ Seri Dr. Ahmad Zahid bin Hamidi, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa, 22 April 2025. Kunjungan ini menjadi simbol eratnya hubungan bilateral antara Indonesia dan Malaysia, sekaligus mempererat tali persahabatan kedua pemimpin. Setibanya di halaman Istana Merdeka, Dato’ Seri…

Indonesia Negara Pertama di Asia Pasifik Luncurkan Pedoman Investasi Pariwisata

Jakarta – Indonesia berkolaborasi bersama UN Tourism menjadi negara pertama di Kawasan Asia-Pasifik yang meluncurkan pedoman investasi pariwisata, berjudul “Tourism Doing Business: Investing in Indonesia”. Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana bersama Sekretaris Jendral UN Tourism, Zurab Pololikashvili meluncurkan secara langsung “Tourism Doing Business: Investing in Indonesia”. Dalam kesempatan tersebut, Menteri Pariwisata Widiyanti menyampaikan apresiasi kepada…

Puan Maharani Ajak Perempuan Jadi Penggerak Pembangunan

Jakarta – Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan ucapan selamat Hari Kartini kepada seluruh perempuan Indonesia. Puan mengatakan peringatan Hari Kartini setiap tahunnya bukan sekadar seremoni semata, tetapi momentum untuk membumikan kembali semangat perjuangan RA Kartini dalam konteks kehidupan perempuan masa kini yang penuh tantangan. “Selamat Hari Kartini untuk seluruh perempuan hebat Indonesia. Peringatan ini…