Presiden Prabowo Bertolak ke Korea Selatan untuk Hadiri KTT APEC

Jakarta – Presiden RI Prabowo Subianto bertolak menuju Korea Selatan untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Kerja Sama Ekonomi Asia Pasifik (KTT APEC) di Gyeongju, Korea Selatan, pada 31 Oktober-1 November 2025 ‎Presiden Prabowo telah bertolak ke Korea Selatan dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Kamis (31/10), dengan menggunakan pesawat kepresidenan. ‎”Bapak Presiden bertolak…

Anggota Komisi II DPR RI Ingatkan KPU Jaga Integritas dan Akuntabilitas

Jakarta – Anggota Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tanjung menyatakan menghormati putusan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) terkait penggunaan jet pribadi oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mochammad Afifuddin dan empat anggota KPU lainnya, yang dinilai sebagai pelanggaran etik dengan biaya mencapai Rp 90 miliar. “Saya cukup menyayangkan, ternyata isu ini tidak berhenti,…

OJK, BI, dan Kemenko Perekonomian Gelar FEKDI – IFSE 2025

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama Bank Indonesia (BI) dan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian terus bersinergi dan mengembangkan inovasi dalam mempercepat transformasi ekonomi dan keuangan digital, selaras dengan arah Asta Cita Pemerintah untuk memperkuat kemandirian dan daya saing ekonomi Indonesia. Demikian disampaikan Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar dalam sambutannya pada pembukaan Festival Ekonomi…

Puan Maharani: Pemulihan Korban Online Scam Harus Disertai Solusi Lapangan Kerja di Dalam Negeri

Jakarta – Kasus penipuan daring (online) yang menimpa ratusan pekerja migran asal Indonesia di Kamboja menjadi pengingat bahwa perlindungan pekerja tidak berhenti pada tahap evakuasi. Ketua DPR RI Dr. (H.C.) Puan Maharani menilai, pemerintah perlu memastikan langkah pemulihan yang komprehensif bagi para korban sekaligus menyiapkan solusi lapangan kerja di dalam negeri agar peristiwa serupa tidak…

Kemenag dan Kemenbud Gelar Santri Film Festival 2025

Jakarta – Kementerian Agama (Kemenag) bekerja sama dengan Kementerian Kebudayaan (Kemenbud) akan menyelenggarakan Santri Film Festival (SANFFEST) 2025. Ajang sinema pesantren berskala nasional ini mengusung tema “Santri Memandang Dunia Melalui Lensa Budaya.” Dilansir dari laman resmi kemenag.go.id, Kamis (30/10), Festival ini menjadi wadah bagi para santri dari seluruh Indonesia untuk menyalurkan kreativitas, menggali nilai-nilai pesantren,…

DPR RI Desak Pemerintah Perkuat Deteksi Dini Pekerja Migran

Jakarta – Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan keprihatinan mendalam atas kasus 110 warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban penipuan daring (online scam) di Kamboja. Ia menilai, peristiwa ini menegaskan lemahnya perlindungan terhadap pekerja Indonesia di luar negeri. “Kasus ini menjadi peringatan serius bagi kita semua bahwa kebutuhan ekonomi dan sempitnya kesempatan kerja yang…

Menag Bicara Pelestarian Lingkungan dan Pemberdayaan Ekonomi Umat

Depok – Menteri Agama Nasaruddin Umar hadir dalam Annual International Conference on Islam, Science, and Society (AICIS+) 2025. Di hadapan akademisi dan peneliti dalam dan luar negeri, Menag bicara tentang perdamaian, aksi iklim, dan pemberdayaan ekonomi umat. AICIS+ 2025 berlangsung di Universitas Islam Internasional Indonesia (UIII) Depok. Acara ini berlangsung dua hari, 29 – 30…

Menhan Sjafrie: Kapal Selam Otonomous (KSOT) 100% Desain Anak Bangsa

Surabaya – Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin menyaksikan langsung peluncuran dan uji coba penembakan torpedo Kapal Selam Otonomous (KSOT) di Koarmada II, Surabaya, Kamis (30/10). Uji coba ini menjadi tonggak penting dalam pengembangan teknologi pertahanan bawah laut hasil karya industri pertahanan dalam negeri yang diproduksi oleh PT PAL Indonesia. KSOT merupakan inovasi strategis yang dikembangkan…

Menkeu Purbaya Tegaskan Kemenkeu Satu Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Dirasakan Rakyat

Jakarta – Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan komitmen Kementerian Keuangan dalam mendorong pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan. Hal ini ia sampaikan saat memberikan amanat pada Upacara Peringatan Hari Oeang Ke-79, di halaman Gedung A.A. Maramis Jakarta, pada Kamis (30/10). Menurut Menkeu, tema yang diangkat tahun ini yaitu “Kemenkeu Satu, Kawal Asta Cita”…

Kapolri Hadiri Pembukaan Munas ICF ISSI

Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) Indonesia Cycling Federation di The Tribrata, Jakarta Selatan, Kamis, (30/10). Sigit sendiri diketahui merupakan Ketua Umum PB ISSI periode 2021-2025. Kegiatan tersebut momentum pemilihin pimpinan baru periode 2025-2029. Tapi yang jelas kami diberikan kesempatan untuk membacakan visi misi sekaligus juga tentunya raihan-raihan yang…