Indonesia–UEA Bahas Penguatan Pendidikan Madrasah
Jakarta – Menteri Agama Nasaruddin Umar menerima kunjungan Duta Besar Persatuan Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, di Masjid Istiqlal, Jakarta, Jumat (31/10). Pertemuan ini membahas peluang kerja sama antara Indonesia dan UEA dalam pengembangan pendidikan madrasah melalui ALEF Education, lembaga teknologi pendidikan berbasis di UEA. Dubes Abdulla menyampaikan kesiapan negaranya untuk…
